Dhamma Sebagai Pelindung
September 22, 2016 – 10:06 am | One Comment

Ceramah Dhamma Romo Cornelis Wowor MA. Vihara Pluit Dharmasukha September 2016
Kita sering mencari pelindung dalam hidup ini. Sebagai Buddhis kita sering membacakan paritta Tisarana atau paritta tiga perlindungan. Buddha, Dhamma dan Sangha sebagai pelindung …

Baca artikel pengantar dan Dengarkan Ceramah Selengkapnya »
Download Paritta

Silahkan mendengarkan dan mendownload Paritta-paritta Suci

dr. Krishnanda W. Mukti

Kumpulan Ceramah Dhamma dari Bp. dr. Krishnanda W. Mukti

Rudy Arijanto

Kumpulan Ceramah dari Bapak Rudy Arijanto

Suhu Xian Xing

Kumpulan Ceramah Dhamma dari Bhiksuni Xian Xing

Tan Chao Ming

Kumpulan Ceramah Dhamma dari Bp. Tan Chao Ming

Home » Cunda J Supandi

Bakti Kepada Orang Tua

Submitted by Untung on February 22, 2010 – 5:43 pm5 Comments

Bakti Kepada Orang Tua - Cunda J SupandiWujud bakti kepada orang tua sangatlah beragam. Ada satu pertanyaan menggelitik dilontarkan Alm. Romo H. Prajnamitra beberapa puluh tahun lampau. Pertanyaan tersebut adalah: Seberapa sering anda bernamaskara/bersujud dihadapan seorang Bhikkhu ataupun Suhu? Sudahkah anda bersujud dihadapan orang tua sendiri?

Memang dengan hanya bersujud dihadapan orang tua kita, Budi baik orang tua kita belumlah terbalas. Diperumpamakan kita menggendong kedua orang tua kita sepanjang hari, lalu disepanjang perjalanan kedua orang tua kita buang air, muntah dan sebagainya di punggung kita. Budi baik kedua orang tua kita tetap belum terbalaskan.

Hal yang sama dalam konteks dan nuansa yang berbeda dibawakan oleh Romo Cunda J SupandiĀ  dalam ceramahnya di Vihara Pluit Dharma Sukha. Simak ceramah beliau mengenai Bakti Kepada Orang Tua dibawah ini. Audio streaming dibagi dua bagian yaitu ceramah dan tanya jawab.

Anda bisa menyimak juga hal-hal lain seperti:

  • Proses penyembuhan lewat Pembacaan Paritta
  • Apakah ada perbedaan Bakti kepada Ibu dan Bakti kepada Ayah?
  • Euthanasia (Mercy killing)
  • Bagaimana menengahi konflik antara orang tua kita dengan kakak/adik
  • Hal-hal lain yang berhubungan dengan keluarga

Beberapa istilah dalam ceramah yang mungkin perlu dijelaskan:
Cia Gwee : Bulan ke satu dalam penanggalan Imlek
U-hao : Berbakti ( Kepada orang tua)
Put-hao : Tidak berbakti/durhaka
Bai (Pai) : Bersujud/bernamaskara
Jit Bok : Menutup peti mati
Liam Keng : Baca Paritta

Ceramah Dhamma Cunda J Supandi Bakti Kepada Orang Tua

[0:54:48] Ceramah Dhamma Cunda J Supandi Bakti Kepada Orang Tua.

Untuk Para Pengguna IPad,Iphone (iOS) Streaming Ceramah Dhamma Cunda J Supandi Bakti Kepada Orang Tua. 9.41 MB

Download Ceramah Dhamma Cunda J Supandi Bakti Kepada Orang Tua. 9.41 MB

Tanya Jawab

Ceramah Dhamma Cunda J Supandi Tanya Jawab Bakti Kepada Orang Tua

[0:31:10] Ceramah Dhamma Cunda J Supandi Tanya Jawab Bakti Kepada Orang Tua.

Untuk Para Pengguna IPad,Iphone (iOS) Streaming Ceramah Dhamma Cunda J Supandi Tanya Jawab Bakti Kepada Orang Tua. 5,35 MB

Download Ceramah Dhamma Cunda J Supandi Tanya Jawab Bakti Kepada Orang Tua. 5,35 MB

Selamat mendengarkan. Semoga dapat menambah kebijaksanaan kita. Semoga anda berbahagia.

5 Comments »

Kami Mengharapkan Komentar Anda, Silakan Tulis Komentar Anda !

Silahkan Isi Komentar anda dibawah, atau trackback dari site anda. Tulislah Komentar Anda dengan Sopan dan tetap dalam topik Buddha Dhamma/Ceramah Dhamma.

Silahkan tulis Komentar anda dalam kotak di atas

Web ini memungkinkan Anda Menggunakan Gravatar. Untuk mendapatkan Gravatar anda, Silakan daftar di Gravatar. Komentar akan di-moderasi sebelum ditampilkan. Terima Kasih

*
Mohon tuliskan kata yang berwarna ke dalam kotak kosong di bawah ini sebelum klik 'Kirim Komentar'. Terima kasih.
Anti-spam image