Articles tagged with: pelimpahan jasa
Ceramah Dhamma Makna Pelimpahan Jasa oleh Suhu Xian Xing Desember 2014 Vihara pluit Dharma Sukha
Pelimpahan jasa dalam Buddhisme cukup sering menjadi bahan polemik. Karena antara aliran Theravada dan Mahayana maupun Tantrayana sepertinya ada perbedaan dalam …
Ceramah Dhamma Oleh: Bpk. Rudy Arijanto
Pada bulan tujuh penanggalan lunar, banyak kelenteng dan vihara menyelenggarakan upacara Chio ko, Ulambana. Apa sih bedanya dengan pattidana?
Sebenarnya tidak bisa dibilang berbeda tapi juga memang tidak sama. Upacara Ulambana …
Para Netter yang terkasih,
Pertanyaan mengapa harus kaya mungkin kedengarannya bodoh. Satu dari empat keinginan manusia awam seperti yang pernah dibabarkan dalam Angutara Nikaya pada ceramah Dhamma ‘Jadilah Kaya‘ adalah keinginan manusia awam untuk menjadi kaya. …
Silahkan mendengarkan ceramah Dhamma yang dibawakan oleh Dr. Krishnanda Wijaya Mukti di VPDS tanggal 25 Mei 2008 mengenai detik waisak dan hal hal lainnya.
Dalam ceramah ini anda akan menemukan hal-hal sebagai berikut :
Apakah ada kalender …