Dhamma Sebagai Pelindung
September 22, 2016 – 10:06 am | One Comment

Ceramah Dhamma Romo Cornelis Wowor MA. Vihara Pluit Dharmasukha September 2016
Kita sering mencari pelindung dalam hidup ini. Sebagai Buddhis kita sering membacakan paritta Tisarana atau paritta tiga perlindungan. Buddha, Dhamma dan Sangha sebagai pelindung …

Baca artikel pengantar dan Dengarkan Ceramah Selengkapnya »
Download Paritta

Silahkan mendengarkan dan mendownload Paritta-paritta Suci

dr. Krishnanda W. Mukti

Kumpulan Ceramah Dhamma dari Bp. dr. Krishnanda W. Mukti

Rudy Arijanto

Kumpulan Ceramah dari Bapak Rudy Arijanto

Suhu Xian Xing

Kumpulan Ceramah Dhamma dari Bhiksuni Xian Xing

Tan Chao Ming

Kumpulan Ceramah Dhamma dari Bp. Tan Chao Ming

Home » dr. Krishnanda W. Mukti

Pikiran dan Kesadaran

Submitted by Untung on June 11, 2013 – 12:51 pmNo Comment

Pikiran dan KesadaranPikiran dan Kesadaran. oleh: Dr. Krishnanda W.Mukti

Pikiran dan Kesadaran apa bedanya? Buddhisme menempatkan pikiran sebagai sesuatu yang sangat penting dan vital. Semua hasil perbuatan ditentukan oleh pikiran sebagai pencetusnya.

Pikiran buruk akan menghasilkan perbuatan buruk sedangkan pikiran yang dilatih dan diarahkan kepada kebaikan akan menghasilkan manfaat dan kebaikan.

Walaupun kesadaran manusia adalah tunggal namun kesadaran banyak macamnya. Kesadaran mata, kesadaran telinga dan kesadaran panca indra lainnya. Ada juga kesadaran pikiran.

Dimana letak pikiran kita? apakah pikiran identik dengan otak kita? Banyak pertanyaan yang mungkin dilontarkan orang. Dr. Krishnanda W. Mukti membahas masalah pikiran dan kesadaran dalam Buddhisme yang juga dikaitkan dengan pengetahuan biologis kedokteran.

Dr. krishnanda juga menjelaskan bahwa IQ seseorang bisa berubah. Otak kita terdiri dari neuron neuron yan terbentuk karena kebiasaan kebiasaan tertentu. Hal itu menjelaskan mengapa kebiasaan kebiasaan yang telah dilakukan sering kali akhirnya menghasilkan karakter seseorang.

Dr. Krishnanda juga menerangkan tentang autisme. Silakan anda mendengarkan secara langsung uraian Dhamma dari Dr. Krishnanda W. Mukti dengan meng-klik tombol play di bawah ini. Bagi yang ingin mendengarkan secara ‘offline’,  silakan mengunduhnya dengan menggunakan ‘username’ dan ‘password’ yang telah diberikan secara gratis kepada masing masing anggota ceramahdhamma.com yang terdaftar.

Ceramah Dhamma ‘Pikiran dan Kesadaran’ dr. Krishnanda w. Mukti

Untuk Para Pengguna IPad,Iphone (iOS) Streaming Ceramah ‘Pikiran dan Kesadaran’ dr. Krishnanda w. Mukti 12.1 MB

Download (Selain pengguna IPad,Iphone) Ceramah Dhamma ‘Pikiran dan Kesadaran’ dr. Krishnanda w. Mukti 12.1 MB

Selamat mendengarkan. Semoga anda semua sehat dan berbahagia.  Sadhu…Sadhu… Sadhu

Kami Mengharapkan Komentar Anda, Silakan Tulis Komentar Anda !

Silahkan Isi Komentar anda dibawah, atau trackback dari site anda. Tulislah Komentar Anda dengan Sopan dan tetap dalam topik Buddha Dhamma/Ceramah Dhamma.

Silahkan tulis Komentar anda dalam kotak di atas

Web ini memungkinkan Anda Menggunakan Gravatar. Untuk mendapatkan Gravatar anda, Silakan daftar di Gravatar. Komentar akan di-moderasi sebelum ditampilkan. Terima Kasih

*
Mohon tuliskan kata yang berwarna ke dalam kotak kosong di bawah ini sebelum klik 'Kirim Komentar'. Terima kasih.
Anti-spam image