Dhamma Sebagai Pelindung
September 22, 2016 – 10:06 am | One Comment

Ceramah Dhamma Romo Cornelis Wowor MA. Vihara Pluit Dharmasukha September 2016
Kita sering mencari pelindung dalam hidup ini. Sebagai Buddhis kita sering membacakan paritta Tisarana atau paritta tiga perlindungan. Buddha, Dhamma dan Sangha sebagai pelindung …

Baca artikel pengantar dan Dengarkan Ceramah Selengkapnya »
Download Paritta

Silahkan mendengarkan dan mendownload Paritta-paritta Suci

dr. Krishnanda W. Mukti

Kumpulan Ceramah Dhamma dari Bp. dr. Krishnanda W. Mukti

Rudy Arijanto

Kumpulan Ceramah dari Bapak Rudy Arijanto

Suhu Xian Xing

Kumpulan Ceramah Dhamma dari Bhiksuni Xian Xing

Tan Chao Ming

Kumpulan Ceramah Dhamma dari Bp. Tan Chao Ming

Home » Rudy Arijanto

Renungan Ulang Tahun

Submitted by Untung on July 28, 2010 – 7:10 amNo Comment

Renungan Ulang TahunDear Kalyana Mita,

Apakah anda selalu merayakan hari ulang tahun? Apa maknanya sebenarnya? Apa yang patut menjadi bahan renungan ulang tahun kita?

Tiap orang mempunyai cara masing-masing dalam merayakan ulang tahunnya tergantung dari usia, lingkungan dan kondisi sosial dan budaya.

Banyak umat Buddha merayakannya bukan dengan pesta tetapi dengan melakukan banyak kebajikan, melakukan fang shen, berdana dan lain sebagainya.

Seyogyanya dengan bertambahnya usia bertambah pula kedewasaan kita, bijaksana dalam berpikir, berucap dan bertindak.

Bapak Rudy Arijanto dalam ceramah Dhamma di Vihara Pluit Dharma Sukha memberikan tips tentang apa saja yang bisa kita lakukan agar bukan hanya usia yang bertambah tetapi kebijaksanaan kita juga bertambah.

Renungan ulang tahun juga mencakup apa saja yang patut kita lakukan agar kehidupan kita bisa semakin baik dan bahagia.

Simak juga jawaban atas pertanyaan-pertanyaan seperti:

  • Apakah Buddhism mengenal takdir?
  • Bagaimana cara umat Buddha berdoa
  • Bagaimana caranya untuk mengajar anak balita berdoa
  • Apakah salah jika bermain saham
  • dan pertanyaan – pertanyaan lain seputar masalah kehidupan sehari-hari.

Silakan anda mengklik tombol play dibawah ini untuk mendengarkan ceramah bapak Rudy Arijanto mengenai renungan ulang tahun ini.

Ceramah Dhamma Rudy Arijanto Renungan Ulang Tahun

[1:22:49] Ceramah Dhamma Rudy Arijanto Renungan Ulang Tahun.

Untuk Para Pengguna IPad,Iphone (iOS) Streaming Ceramah Dhamma Rudy Arijanto Renungan Ulang Tahun. 14.2 MB

Download Ceramah Dhamma Rudy Arijanto Renungan Ulang Tahun. 14.2 MB

Selamat mendengarkan.  Semoga dapat menambah kebijaksanaan kita. Semoga semua makhluk berbahagia, bebas dari penderitaaan batin dan jasmani.
Salam dalam Dhamma.

Kami Mengharapkan Komentar Anda, Silakan Tulis Komentar Anda !

Silahkan Isi Komentar anda dibawah, atau trackback dari site anda. Tulislah Komentar Anda dengan Sopan dan tetap dalam topik Buddha Dhamma/Ceramah Dhamma.

Silahkan tulis Komentar anda dalam kotak di atas

Web ini memungkinkan Anda Menggunakan Gravatar. Untuk mendapatkan Gravatar anda, Silakan daftar di Gravatar. Komentar akan di-moderasi sebelum ditampilkan. Terima Kasih

*
Mohon tuliskan kata yang berwarna ke dalam kotak kosong di bawah ini sebelum klik 'Kirim Komentar'. Terima kasih.
Anti-spam image