Home » Lagu Buddhis

Lagu Buddhis

Silahkan mendengarkan lagu-lagu Buddhis dari berbagai pencipta lagu seperti Bhikkhu Girirakkhito Mahathera, Joky, Darmadi Tjahjadi dan lain lain.

Lagu-lagu Buddhis tersebut dinyanyikan oleh Paduan Suara Vihara pluit Dharma Sukha, Metta Selani, Iyed Bustami dan lainnya.

Semoga lagu-lagu Buddhis ini bisa menghibur anda semua.

Powered by www.ceramahdhamma.com

Catatan: Jika Anda berminat memiliki lagu-lagu diatas silakan menghubungi bursa vihara vihara di kota anda. Umumnya lagu tersebut sudah ada dalam bentuk CD yang dijual.Terima kasih.

(Khusus untuk paduan suara VPDS, CD nya hanya ada di VPDS Jakarta)

67 Comments »

  • lusi says:

    Namo Budhaya,
    Saya mohon bantuan untuk bisa mendapatkan syair Visudhi Gatta.
    Saya cari via Google tapi tidak ketemu.

    Terima kasih.

  • Herry says:

    Sukhi Hottu, akhirnya ceramah Bhante Pannavaro ditambahkan juga setelah sekian lama. terima kasih kepada Pak Untung yg telah membantu menyebarkan Dhamma yang indah pada awal, tengah dan akhirnya diinternet.

  • Budsan says:

    Nammo Buddhaye

    Pak Untung, apakah ada program untuk lagu2 buddhist/buku ini di bagikan ke vihara2 untuk anak2 sekolah minggu. Agar mereka tahu dan mengerti belajar dharma bisa melalui lagu juga.Wktu saya sekolah minggu, sering sekali lagu2 buddhis sampai ke anak2 sekolah minggu dan sampai sekarang pun byk yg saya hafal dan mengenangnya seperti : lagu anak yang baik dll, Saya pengasuh Sekolah minggu di Vhr.Tripo sebelumnya dan saat ini di vhr buddha dharma bekasi saya masuk pengurus dan ikut menjadi pengajar dharma class untuk smp s/d kuliah (yang sekolahnya tdk ada guru buddha).

    Terima kasih
    salam dalam dharma
    Budi

    • Untung says:

      Namo Buddhaya,

      Saya tidak tahu apakah dari Dep Agama untuk Buddha ada program seperti itu. Boasanya buku dan lagu di bagikan oleh majelis dimana vihara tersebut bernaung, atau ada umat yang berdana dengan membagikan buku buku atau DVD lagu. Ke majelis mana Vihara Tripo Bernaung?
      Jika tidak bernaung di majelis manapun cobalah menghubungi Ehipassiko. Mereka punya program untuk membantu materi yang Pak Budi butuhkan.
      Ehipassiko Centre
      Jl. Asem Raya 306
      Duri Kepa
      Jakarta Barat 11510
      Telp: 085888503388
      E-mail: ehipassikofoundation[at]gmail.com

  • Feriyanto says:

    Namo Buddhaya,

    saya ingin mendapatkan lagu zi ru. Dimana bisa saya download ya ? thanks

    • Untung says:

      Namo Buddhaya,

      Jika ada kenalan yang menjadi aktifis Buddha Tzu Chi atau DA AI TV, Mungkin bisa ditanyakan. Lagu Zi Ru adalah lagu dari Yayasan Buddha Tzu Chi. Atau coba search di google, mungkin ada yang sediakan. Mohon maaf ceramahdhamma.com tidak memiliki hak untuk memberikan link download lagu lagu. Terima kasih.

  • chandra says:

    terima kasih pa untung dan tmn2, isa belaja dhamma lewat lagu,anumodana

  • Yin Yin says:

    Ko selalu Untung tambah lagi yg banyak

    cuma gitu mana cukup

  • lcplbn says:

    Mohon Izin BC

    SYARAT DAN KETENTUAN LOMBA CIPTA LAGU

    1. Mengisi formulir pendaftaran.
    Download di http://www.lombalagubuddhis.wordpress.com. Klik menu di “Lomba Cipta Lagu”, klik “Formulir Pendaftaran” (akan terdownload otomatis).
    Form dapat diisi dengan menggunakan adobe pdf reader (klik comment untuk memulai mengetik), atau di tulis tangan, kirim Form Pendaftaran ke email : lombalagubuddhis@gmail.com atau fax ke 021 29379681.

    2. Beragama Buddha, Usia tidak dibatasi.
    3. Mengirimkan form pendaftaran, identitas diri (KTP/SIM/Kartu Pelajar/Mahasiswa), foto diri uk. post card dan karya ciptanya dan sah bila diterima oleh panitia paling akhir tanggal 31 Juli 2014.
    4. Karya cipta lagu dikirimkan dalam bentuk rekaman suara dengan/tanpa musik dalam format CD (WAV, MP3) serta lirik dan notasi terlampir.
    Dapat dikirim via email : lombalagubuddhis@gmail.com
    5. Karya yang dikirimkan merupakan hasil karya asli diri sendiri dan belum pernah dipublikasikan ke pihak manapun juga.
    6. Tema lomba cipta lagu adalah Dhamma yang “Universal untuk Harmoni“.
    7. Karya cipta lagu yang dikirim adalah bukan lagu anak-anak.
    8. Seluruh hasil karya yang dikirim sepenuhnya menjadi hak milik panitia lomba. Untuk lagu yang tidak terpilih dalam 10 besar, boleh di ikut sertakan ke lomba lain oleh peserta.
    Hasil karya yang masuk 10 Finalis akan memperebutkan Juara 1, 2, dan 3, sementara Tujuh lagu Finalis yang tidak mendapatkan Juara mendapatkan royalty hak pakai dan produksi album masing-masing sebesar Rp. 1.000.000,-per lagu. Untuk 10 Finalis Cipta Lagu akan ditanggung Transportasi, akomodasi dan konsumsi selama acara Grand Final oleh panitia.
    9. Kriteria penilaian mencakup keharmonisan tema lagu, lirik, dan melodi lagu.
    10. Keputusan Dewan Juri tidak dapat diganggu gugat.
    11. Karya dikirim ke Namaste Studio, Jl. Jembatan Tiga Raya. Komp. Ruko 38, Blok C/7, Jakarta Utara 14450. Telp. 021 29379683.
    12. Biaya pendaftaran Rp. 200.000 per 1 lagu (boleh mengirimkan lebih dari 1 lagu) dan dapat dibayarkan pada saat mengambil formulir atau transfer ke BCA an. SIDDHI ac. 488 0347 999 dengan menambahkan kode transfer 1 digit dibelakang : 1. Medan, 2. Palembang, 3. Lampung, 4. Jakarta, 5. Yogya, 6. Surabaya, 7. Pontianak, 8. Makassar, 9. Untuk pendaftaran dari internet. Contoh: untuk Medan Rp. 200.001 (cantumkan nama peserta) paling akhir 30 Juni 2014.
    13. Nomor peserta akan diberika oleh panitia setelah peserta menyerahkan formulir yang sudah diisi lengkap dan menyertakan bukti transfer.
    14. Pengumuman 10 Finalis akan dilakukan melalui telepon dan dapat dilihat di website pada tanggal 21 September 2014.
    15. Grand Final 10 Finalis akan diadakan pada tanggal 6 Desember 2014 di Integrity Convention Center (ICC)MGK (Mall Mega Kemayoran) lantai 9-10. Jl. Angkasa Kav. B-6, Kemayoran, Jakarta Pusat. Info akan diberikan secara resmi.
    16. Transportasi, akomodasi, dan konsumsi para peserta yang lolos ke babak Grand Final akan ditanggung panitia.

    SYARAT DAN KETENTUAN LOMBA CIPTA LAGU

    1. Mengisi formulir pendaftaran.
    Download di http://www.lombalagubuddhis.wordpress.com. Klik menu di “Lomba Cipta Lagu”, klik “Formulir Pendaftaran” (akan terdownload otomatis).
    Form dapat diisi dengan menggunakan adobe pdf reader (klik comment untuk memulai mengetik), atau di tulis tangan, kirim Form Pendaftaran ke email : lombalagubuddhis@gmail.com atau fax ke 021 29379681.

    2. Beragama Buddha, Usia tidak dibatasi.

    3. Mengirimkan form pendaftaran, identitas diri (KTP/SIM/Kartu Pelajar/Mahasiswa), foto diri uk. post card dan karya ciptanya dan sah bila diterima oleh panitia paling akhir tanggal 31 Juli 2014.

    4. Karya cipta lagu dikirimkan dalam bentuk rekaman suara dengan/tanpa musik dalam format CD (WAV, MP3) serta lirik dan notasi terlampir.
    Dapat dikirim via email : lombalagubuddhis@gmail.com

    5. Karya yang dikirimkan merupakan hasil karya asli diri sendiri dan belum pernah dipublikasikan ke pihak manapun juga.

    6. Tema lomba cipta lagu adalah Dhamma yang “Universal untuk Harmoni“.

    7. Karya cipta lagu yang dikirim adalah bukan lagu anak-anak.

    8. Seluruh hasil karya yang dikirim sepenuhnya menjadi hak milik panitia lomba. Untuk lagu yang tidak terpilih dalam 10 besar, boleh di ikut sertakan ke lomba lain oleh peserta.
    Hasil karya yang masuk 10 Finalis akan memperebutkan Juara 1, 2, dan 3, sementara Tujuh lagu Finalis yang tidak mendapatkan Juara mendapatkan royalty hak pakai dan produksi album masing-masing sebesar Rp. 1.000.000,-per lagu. Untuk 10 Finalis Cipta Lagu akan ditanggung Transportasi, akomodasi dan konsumsi selama acara Grand Final oleh panitia.

    9. Kriteria penilaian mencakup keharmonisan tema lagu, lirik, dan melodi lagu.

    10. Keputusan Dewan Juri tidak dapat diganggu gugat.

    11. Karya dikirim ke Namaste Studio, Jl. Jembatan Tiga Raya. Komp. Ruko 38, Blok C/7, Jakarta Utara 14450. Telp. 021 29379683.

    12. Biaya pendaftaran Rp. 200.000 per 1 lagu (boleh mengirimkan lebih dari 1 lagu) dan dapat dibayarkan pada saat mengambil formulir atau transfer ke BCA an. SIDDHI ac. 488 0347 999 dengan menambahkan kode transfer 1 digit dibelakang : 1. Medan, 2. Palembang, 3. Lampung, 4. Jakarta, 5. Yogya, 6. Surabaya, 7. Pontianak, 8. Makassar, 9. Untuk pendaftaran dari internet. Contoh: untuk Medan Rp. 200.001 (cantumkan nama peserta) paling akhir 30 Juni 2014.

    13. Nomor peserta akan diberika oleh panitia setelah peserta menyerahkan formulir yang sudah diisi lengkap dan menyertakan bukti transfer.

    14. Pengumuman 10 Finalis akan dilakukan melalui telepon dan dapat dilihat di website pada tanggal 21 September 2014.

    15. Grand Final 10 Finalis akan diadakan pada tanggal 6 Desember 2014 di Integrity Convention Center (ICC)MGK (Mall Mega Kemayoran) lantai 9-10. Jl. Angkasa Kav. B-6, Kemayoran, Jakarta Pusat. Info akan diberikan secara resmi.

    16. Transportasi, akomodasi, dan konsumsi para peserta yang lolos ke babak Grand Final akan ditanggung panitia.

    Sekretariat Panitia LCPLBN 2014
    Telp 021 29379681 | Hp 0822 1668 9973 | BB 2930C4B0 – 2A908F1E | Email: lombalagubuddhis@gmail com. Web: http://www.lombalagubuddhis.wordpress.com

  • kris says:

    update lagi donk lagu nya hehehe

  • vionita says:

    Namo buddhaya
    Saya mwu tanya.. twu gk website lagu buddhis yg mandarin?? Saya sedang cari unt tari buddhis..tolong di bantu ya.. terima kasih namo buddhaya

  • Anang says:

    namo buddhaya,

    lagunya keren”,. enak bngt d dngeriinnya,.
    kalau pengen punya lagu nya gimana?

    • Untung says:

      Namo Buddhaya,
      Untuk lagu yang dinyanyikan Paduan Suara VPDS, CD nya bisa di dapatkan di Bursa Vihara VPDS, Pluit Jakarta.
      Untuk lagu Ciptaan Maechee Ajita, CD nya berjudul Bodhi Nada terbitan Ehipassiko.
      Untuk lagu lainnya berasal dari beberapa CD lagu Buddhis, umumnya terbitan Joky Record.
      Bisa di cari di bursa bursa Vihara.
      Terima kasih.

  • ivana says:

    thank you atas lagunya :D

  • hendrawan says:

    namo buddhaya

    maap pak disini tidak ada lagu kthina ya??
    klo ada diharapkan untuk share ya
    terimakasih

    namo buddhaya

  • James says:

    Buat yang kepengen lagu-lagu di atas bisa di download.. Cuma membutuhkan aplikasi Internet Download Manager (IDM)… Putar lagu yang diinginkan, Lalu di download aja.. Jadi cukup di web sini aja sudah bisa di download..

    Nammo Buddhaya

    Just Info ^^

  • batindra says:

    namo buddhaya saya baru saja kepingin mengunduh ceramah dhama tapi saya belum bisa mencarinya dan tidak bisa di download mohon impo caranya

    • Untung says:

      Pak Baktindra, lagu Buddhis tidak disiapkan untuk di unduh. Untuk ceramah Dhamma silakan pilih ceramah yang mau di unduh. Klik kanan url downloadnya lalu save link as atau save target as.
      masukkan username dan password yang telah kami kirimkan lewat email sesaat setelah Bapak mendaftar jadi member tgl 29 Maret lalu.
      Terima kasih

  • SUNARTI /METTAPUSPITA says:

    Namobuddhaya,
    Saya bekerja di hong kong non formal, ingin sekali mendapatkan lagu” Buddhis yang berbentuk MP3 gimana ya untuk bisa mendapatkannya,soalnya kondisi kerja saya tidak memungkinkan untuk bisa mendengarkan lagu melalu CD atau computer maupun caset, karena keterbatasan fasilitas yang saya miliki,…thanks……….

    Anumodana

  • Chandra says:

    Saya mau bertanya kepada Pak Untung atau rekan-rekan yang lain.
    Jika kita ingin download lagu-lagu buddhis yang lengkap ada di web apa yah?
    Mohon Informasinya.
    Trima Kasih.

    Salam Metta.

  • Jolia Jo-Wint says:

    Namo Buddhaya,

    Sebelumnya Salam kenal untuk semuanya.
    Untuk Lin kalau kamu membutuhkan lagu 2x Buddhis di Amerika kamu bisa menghubungi saya di no telp 6463011431, saya tinggal di NY dan organisasi kita benama Keluarga Buddhis Indonesia. Di state mana skrg kamu tinggal ?
    Saya memiliki perpustakaan kecil yg dpt dipinjamkan untuk teman 2x yg ingin meminjamnya termaksud cd lagu 2x dan cd or dvd ceramah 2x.
    Semoga informasi ini berguna untuk Lin.

    Salam Metta,

  • saya lagi mencari lagu2 budhis yang enak didengar, downloadnya dimana ya..

  • Ing says:

    ko,bagaimana untuk mendapatkan cd lagu-lagu Buddhist di atas?Mohon bantuan informasinya,saya di Medan.
    Terima Kasih

    Ing

  • Jayadipa says:

    Dear Pak Panna,

    Saya kesulitan di Menda untuk mendapatkan CD lagu seperti yang diatas. Bisakah saya memohonPak Panna bantu kirimkan CD nya yangg sdh berizin ke alamat saya, harga CD berizin + ongkir saya ganti. Tetapi sama seperti 23 lagu diatas.

    Saya bermaksud memutarnya diacara pemberkaan pernikahan saya tahun ini.Mohon email dan no. acc Bapak untuk saya tranfer biaya pengganti dan mohon kirim alamat saya. Terima kasih

    Terima kasih

    Jayadipa
    phaleria@gmail.com

    • Untung says:

      Dear Bro Jayadipa,

      Lagu yang Bro inginkan bukan dari satu CD tapi dari beberapa CD. Yang saya bisa kirimkan lewat bursa VPDS adalah lagu-lagu yang dinyanyikan paduan suara VPDS. Salam metta

  • Vihara Dharma Bhakti Sedanau says:

    Namo Buddhaya. dr Vihara Dharma Bhakti Sedanau, Natuna-kepulauan Riau. Lagu Buddhis, terutama dalam bentuk VCD sepertinya paling efektif dalam membentuk Karakter Anak Buddhis.
    Smoga Dhammavijja makin maju.
    kl blh punya usul disediakan jg menu khusus untuk anak.

    Salam Metta

  • cua ayti says:

    Senang skali bisa bergabung dlm web ini, mau tanya:klo mau denger lagu2 dari blackberry caranya bagaimana ya pak untung?terima kasih

  • yono says:

    semoga dgn adanya web lagu Buddhis ini, akan selalu hadirkan cinta tuk semua makhluk hidup. SEMOGA SEMUA MAHKLUK HIDUP SEMUANYA BERBAHAGIA.

  • Vihara Dharma Bhakti Sedanau says:

    Namo Buddhay salam kenal dari Natuna, Kepulauan Riau.
    Pulau di negeri perbatasan dg jumlah umat Buddha 70an KK (di Sedanau)
    Terima kasih Dhammavijja, kini telah membuka mataku kl agama Buddha itu sudah sedemikian maju.
    smoga Makin mantap Dhammavijja……
    Kl bisa lagu2 Buddhisnya utk bisa di Download ya…..
    Salam Metta

    • Untung says:

      Salam kenal juga,
      bukan main walaupun cuma 70 an KK tetapi sudah ada viharanya. Semoga web ini dapat memberikan sedikit sumbangsih bagi pengetahuan Dhamma.
      Mengenai lagu Buddhis jika ingin mendownload mungkin bisa ke facebook di group lagu-lagu Buddhis.
      Salam Metta,

  • Ling says:

    Bagus sekali websitenya dan saya sangat beruntung sekali bisa mendengarkan dhamma dan lagu2 buddhis cuma sangat disayangkan untuk lagu2 buddhis tidak dapat di download dan tidak memungkinkan saya untuk membelinya di bursa karena saya tinggal di Amerika. Mohon diberikan jalan keluarnya untuk bisa selalu mendengarkan lagu2 buddhis tanpa harus online.

  • Lusi Chen says:

    Namo Buddhaya

    Bagus kali lagunya….n sayang skali ya gak bs di download….
    Smoga smua yang ada diatas bermanfaat bg umat Nya..n Maju trus…

    Salam Metta

  • eric says:

    gmna caranya download lagu buddhis ini…?
    mohon informasinya donk….
    w masih novice..

  • yoyo says:

    sangat bagus,membuat semangat ak untuk belajar Dhamma lebih giat.diperbanyak aja lagu buddhisnya n vidio ceramah bhikku uttomo biar buuuuuuuanyak mahluk yg mencapai pencerahan…buddha is the best

  • andy says:

    aku suka sekali sama webside ini. terima kasih kepada pemilik webside ini karena web ini saya dapat mendengarkan lagu juga ceramah ditempat kerja atau dimanapun.. Buddha bless ..

  • evi says:

    Bagus banget website ini, diperbaharui terus dunk, klo bisa adakan forum tanya jawab dg para pakar agama buddhis ,

    • Untung says:

      Terima kasih Sis Evi. Ceramahdhamma.com tidak mempunyai rencana untuk membuat forum. Sis Evi bisa mengunjungi forum di dhammacitta.org atau forum Buddhis lainnya.
      ceramahdhamma.com akan mengupload satu ceramah baru per minggu. Salam Metta.

  • Muliadi says:

    Dear Pak Panna,

    Saya kesulitan di Samarinda untuk mendapatkan CD lagu seperti yang diatas. Bisakah Pak Panna bantu kirimkan CD nya yg sdh berizin ke alamat saya, harga CD berizin + ongkir saya ganti. Tetapi sama seperti 23 lagu diatas.
    Thank u

    • Untung says:

      Dear Pak Muliadi, Saya akan coba bantu. akses yang saya miliki baru CD untuk paduan suara VPDS dan 4 buah lagu pertama ciptaan Mae Chee Ajita Vepulla. Jadi total 2 CD. Jika Ok, silakan Pak Muliadi kirimkan data alamat bapak lewat email. saya akan minta persetujuan Pak Muliadi sebelum mengirimkannya. salam metta.

      • Henny says:

        Namo Budhaya Pak,

        Saya mau juga donk cd-nya

        Nama : Henny
        Alamat : Jalan Hang xxxxx No.xx, Rengat, Riau 29311
        NO. Telp : 0853762xxxxx

        Tolong di infokan ya, soal penggantian biaya nya, terima kasih.

        Salam Hormat,
        Henny

        • Untung says:

          Dear Henny,

          Lagu lagu diatas diambil dari berbagai macam CD.
          Untuk memiliki CDnya Henny bisa berkunjung ke Bursa di Vihara terdekat. Kemungkinan mereka juga punya.
          Untuk CD paduan suara Vihara Pluit Dharma Sukha akan saya sampaikan ke bursa bersangkutan

  • argayasagotama says:

    ko…ci……aku minta lagunya dunkkkkkk

  • Hanny says:

    Nice songs.
    Semoga koleksi lagunya bisa nambah terus……

  • subagio .Dr says:

    GooD….GooD….GooD bisa bikin damai hati…..tentram….semoga dapat lebih di kembangkan lagi maju trus….bro

  • sugih yanta says:

    Nammo Buddhaya,

    Saya mau download, bagaimana caranya yah….
    terima kasih.

    Nammo Buddhaya,

    Sugih Yanta

  • kundarto says:

    saya sangat senang dan bahagia adanya paritta dalam bentuk audio sehingga dapat belajar paritta.

  • susi says:

    Thanks bro, dgn adanya lagu2 buddhis bisa jadi penghilang stress…. saya juga senang sekali dengan adanya ceramah dhamma online jadi saya bisa mendengarkan ceramah di mana aja dan kapan saja… semoga kita semua maju di dalam dhamma dan jangan lupa slalu berusaha mempraktekan buddha dhamma di dalam kehidupan kita sehari2. sukses slalu buat mu Bro Untung Winarso.

  • apin says:

    please buat ijinya donk ko…. masa mo dengerin lagunya harus buka web molo…

    • Panna says:

      Dear Apin,

      Lagu yang saya posting itu ada albumnya yang memang dijual oleh pencipta/produsernya. Jadi memang tidak fair jika bisa didownload dan saya juga minta ijinnya memang cuma untuk didengar On Line. Mungkin ada baiknya Apin cari albumnya di bursa vihara terdekat , yah hitung-hitung sekalian berdana.

  • apin says:

    cara DL laguny gmn sich….
    mo DL ga tw saya… ks tw donk ko”…

  • Anne says:

    duh… thank u bgt ya dah buat website ini… bagus & bermanfaat bgt… tp tolong dooooonnnkkk…. perbnyk lg lagu2 buddhisnya… biar bs nyanyi jg hihi… sukses terus ya… =)

  • Linda Lesmana says:

    Wah… bagus sekali. Saya sangat senang sekali bisa mendengarkan lagu dan ceramah. Thanks.

  • Harianto says:

    Websitenya bagus,, tolong diupdate terus yak,, dtambah lagu2nya dan ceramah audionya,, biar kita semua makin maju dalam dhamma,, sadhu3x

Leave a comment to sugih yanta

Silahkan Isi Komentar anda dibawah, atau trackback dari site anda. Tulislah Komentar Anda dengan Sopan dan tetap dalam topik Buddha Dhamma/Ceramah Dhamma.

Silahkan tulis Komentar anda dalam kotak di atas

Web ini memungkinkan Anda Menggunakan Gravatar. Untuk mendapatkan Gravatar anda, Silakan daftar di Gravatar. Komentar akan di-moderasi sebelum ditampilkan. Terima Kasih

*
Mohon tuliskan kata yang berwarna ke dalam kotak kosong di bawah ini sebelum klik 'Kirim Komentar'. Terima kasih.
Anti-spam image