Ceramah Dhamma Romo Cornelis Wowor MA. Vihara Pluit Dharmasukha September 2016
Kita sering mencari pelindung dalam hidup ini. Sebagai Buddhis kita sering membacakan paritta Tisarana atau paritta tiga perlindungan. Buddha, Dhamma dan Sangha sebagai pelindung …
Silahkan mendengarkan dan mendownload Paritta-paritta Suci
Kumpulan Ceramah Dhamma dari Bp. dr. Krishnanda W. Mukti
Kumpulan Ceramah dari Bapak Rudy Arijanto
Kumpulan Ceramah Dhamma dari Bhiksuni Xian Xing
Kumpulan Ceramah Dhamma dari Bp. Tan Chao Ming
Ceramah Dhamma Makna Pelimpahan Jasa oleh Suhu Xian Xing Desember 2014 Vihara pluit Dharma Sukha
Pelimpahan jasa dalam Buddhisme cukup sering menjadi bahan polemik. Karena antara aliran Theravada dan Mahayana maupun Tantrayana sepertinya ada perbedaan dalam …
Bhante Kamsai, Vihara Pluit Dharma Sukha Desember 2014
Jika kita renungkan, banyak sekali di antara kita yang tidak menyukai apa yang menjadi pekerjaan dan tugas kita. Contohnya, Bhante Kamsai menanyakan kepada para pelajar yang bersekolah dari …
Merencanakan Keuangan Keluarga. oleh: D.S. Marga Singgih Vihara Pluit Dharma Sukha September 2014
Apakah Buddha pernah mengajarkan bagaimana merencanakan keuangan keluarga? Selain membagi penghasilan ke dalam empat bagian terpisah sesuai anjuran Buddha dalam Sigalovada Sutta, …
Apa Yang Anda Pikirkan Saat Ada Yang Meninggal. oleh: Dr. Dharma Kumara Widya. VPDS Okt 2014
Ketika anda melayat ke tempat orang yang meninggal, entah itu famili atau sekedar kenalan, Apa yang anda pikirkan? Perasaan …
Pelimpahan jasa, apakah berguna? oleh Dr. Krishnanda Wijaya Mukti. VPDS Agustus 2014
Pelimpahan jasa bagi sebagian Buddhis mungkin masih membingungkan. Apakah benar jasa atau kebajikan yang kita perbuat dapat dilimpahkan kepada leluhur atau makhluk lain?
Dr. Krishnanda …
Hukum Paticcasamuppada Oleh Bhante Sri Pannavaro (2001)
Hukum Paticcasamuppada merupakan satu hukum yang sangat penting dalam agama Buddha selain hukum Karma. Hukum Paticcasamuppada atau hukum sebab musabab yang saling bergantungan dapat menerangkan kenapa kita menderita dan …
Sakit Tua Mati Bukanlah Sebab Penderitaan. Oleh: Bhante Sri Pannavaro Mahathera. VPDS Asadha 9 Agustus 2014
Dalam empat kesunyataan mulia dikatakan hidup ini adalah dukkha, penuh ketidakpuasan. Lahir, tua, sakit dan mati adalah dukkha. Tetapi …
Manfaat Bertobat. Suhu Xian Xing , Vihara Pluit Dharma Sukha 8 Juni 2014
Apa manfaatnya bertobat dalam agama Buddha? Apakah dengan bertobat semua kesalahan kita dapat terhapus? Agama Buddha tidak mengenal istilah penghapusan kesalahan. Apapun …
Empat Jenis Kesombongan. Oleh: Dr. Dharma K. Widya
Kesombongan dalam agama Buddha tidak hanya menyangkut hal yang bersifat lebih dibandingkan orang lain. Agama Buddha melihat kesombongan dalam definisi membanding-bandingkan dengan orang lain. Jika kita sudah …
Sungguh Sulit Terlahir Sebagai Manusia. Oleh Ven Bhante Mahinda 31 Mei 2014
Sebagai umat Buddha yang mempunyai keyakinan kepada hukum tumimbal lahir, pernahkah anda terpikir seberapa sulit kita dapat terlahir sebagai manusia. Apa keuntungannya terlahir …
Tukarkan Uang Anda Segera. Oleh: Bhante Kamsai Sumano Mahathera Mei 2014
Anda sering mendengar bahwa uang tidak bisa anda bawa mati. benar sekali. Lalu apa gunanya kita mencari uang banyak banyak di dunia ini? Jawaban …
Kasih Sayang Ibu (Sebuah Renungan) oleh: Sri Pannavaro Mahathera
Ceramah Dhamma dengan tema kasih sayang ibu oleh Bhante Sri Pannavaro Mahathera ini saya dapatkan dari sebuah audio CD yang diterbitkan oleh DPP PATRIA. Tidak disebutkan …
Menjawab Tantangan Hidup. oleh: dr. Ratna Surya Widya. Maret 2014
Semua manusia mempunyai tantangan hidup yang harus dijawab. Tantangan hidup ber beda-beda antar manusia. Waktu yang berbeda pun akan menimbulkan tantangan hidup yang berbeda …
Seputar Tahun Imlek, Shio dan Peruntungan oleh Budiyono Tantrayoga (Suhu Tan)
Selamat tahun baru Imlek 2014. Romo Budiyono Tantrayoga mengawali tahun baru Imlek 2014 dengan memberikan ceramah Dhamma di Vihara Pluit Dharma Sukha seputar tahun imlek, …
Perenungan Terhadap Dhamma oleh: dr. Ratna Surya Widya
Dalam Dhammanussati atau perenungan terhadap Dhamma, kita bisa menemukan 6 karakter dari Dhamma. Demikian yang dibabarkan oleh romo pandita dr. Ratna Surya Widya dalam ceramah Dhamma di Vihara …
Membantu Orang Tua Menghadapi kehidupan. Oleh: Rudy Arijanto
Apakah yang dimaksud dengan membantu orang tua menghadapi kehidupan dalam ceramah Dhamma kali ini? bukankah Membantu orang tua kita dalam menghadapi kehidupan merupakan hal yang sudah jelas …
Buddhism adalah Mentransformasi oleh Bhante Dr. Sumana Siri
Buddhism adalah mentransformasi dalam pengertian Agama Buddha bukalah sekedar ajaran atau hanya memberikan informasi tetapi mentransformasi atau membawa perubahan tentunya ke arah kebaikan. Demikian dikatakan oleh Bhante …
Jinapanjara Paritta
Jinapanjara merupakan satu paritta pali yang keras. Jika di Mahayana kita kenal mantra Maha karuna Dharani yang juga keras. maka di Theravada kita kenal Jinapanjara.
Paritta Jinapanjara di Thailand di lantunkan untuk “blessing” amulet, juga …