Dhamma Sebagai Pelindung
September 22, 2016 – 10:06 am | One Comment

Ceramah Dhamma Romo Cornelis Wowor MA. Vihara Pluit Dharmasukha September 2016
Kita sering mencari pelindung dalam hidup ini. Sebagai Buddhis kita sering membacakan paritta Tisarana atau paritta tiga perlindungan. Buddha, Dhamma dan Sangha sebagai pelindung …

Baca artikel pengantar dan Dengarkan Ceramah Selengkapnya »
Download Paritta

Silahkan mendengarkan dan mendownload Paritta-paritta Suci

dr. Krishnanda W. Mukti

Kumpulan Ceramah Dhamma dari Bp. dr. Krishnanda W. Mukti

Rudy Arijanto

Kumpulan Ceramah dari Bapak Rudy Arijanto

Suhu Xian Xing

Kumpulan Ceramah Dhamma dari Bhiksuni Xian Xing

Tan Chao Ming

Kumpulan Ceramah Dhamma dari Bp. Tan Chao Ming

Home » Archive by Month

Article Archive for June 2010

Buddha Dhamma dalam Kehidupan Sosial Politik
June 22, 2010 – 8:42 am | One Comment
Buddha Dhamma dalam Kehidupan Sosial Politik

Buddha Dhamma dalam kehidupan Sosial politik merupakan hal yang jarang sekali menjadi tema suatu ceramah. Namun tidak bagi penceramah seperti bapak Tan Chao Ming yang mempunyai minat tinggi terhadap Sosial Budaya, tema itu sudah biasa.
Memang …

Pinter, Bener, Kober
June 13, 2010 – 9:20 am | 5 Comments
Pinter, Bener, Kober

Pinter, Bener, Kober, apa maksudnya?
Harian Kompas pada tanggal 30 Mei 2010 halaman 23 menampilkan tulisan tentang Bhante Dhammasubho Mahathera. Judulnya Pinter, Bener, Kober.
Kebetulan sekali dalam perayaan waisak VPDS tanggal 12 Juni kemarin Bhante Dhammasubho hadir …

Chio Thau
June 7, 2010 – 3:54 pm | One Comment
Chio Thau

Chio Thau dikenal sebagai acara perkawinan traditional dari warga keturunan Tionghoa. Harian Kompas pada tanggal 30 Mei 2010 dalam rubrik beberapa halaman tentang kebudayaan komunitas Tionghoa “CHINA BENTENG” Tangerang menulis tentang Chio Thau yang nyaris …

Download Paritta Suci
June 1, 2010 – 12:12 pm | 163 Comments
Download Paritta Suci

Dear Kalyana Mita, Namo Buddhaya.
Cukup lama saya berjanji kepada beberapa member untuk mem-posting audio paritta-paritta suci. Baru kesempatan ini saya menggenapi janji saya. Silakan anda download paritta Mp3 disini.
Dalam keadaan umat Buddha Indonesia yang merasakan …